Cahaya di Atas Cahaya

Cahaya di Atas Cahaya

Post a Comment
"Allah pemberi cahaya kepada langit dan bumi
Perumpamaan cahaya-Nya seperti sebuah lubang yang tidak tembus
Yang di dalamnya ada pelita besar
Pelita itu di dalam tabung kaca
Dan tabung kaca itu bagaikan bintang yang berkilauan
Yang dinyalakan dengan minyak dari pohon yang diberkahi
Yaitu pohon zaitun yang tumbuh tidak di timur dan tidak pula di barat
Yang minyaknya saja hampir-hampir menerangi
Walaupun tidak disentuh api

Cahaya diatas cahaya
Allah memberi petunjuk kepada cahaya-Nya
Bagi orang yang Dia kehendaki
Dan Allah membuat perumpamaan-perumpamaan bagi manusia
Dan Allah Maha Mengetahui segala sesuatu"
Ini adalah salah satu ayat di sebuah surat yang dibacakan oleh seorang brother dari Mesir pada shalat tarawih bersama di kotaku. Ayat yang indah sekali. Dan begitu banyak pelajaran di dalamnya.
Ada yang tahu surat apa dan ayat berapa? jadinya kuis ramadhan nih.....

(Gomen..gak ada hadiahnya nih  gak ada sponsornya soale... aynnabawaj....53 : 42)

diposting di MP 9 oktober 2006
Sri Widiyastuti
Saya ibu rumah tangga dengan 6 orang anak. Pernah tinggal di Jepang dan Malaysia. Isi blog ini sebagian besar bercerita tentang lifestyle, parenting (pengasuhan anak) dan segala sesuatu yang berkaitan dengan keluarga dan perempuan. Untuk kerjasama silakan hubungi saya melalui email: sri.widiyastuti@gmail.com

Related Posts

Post a Comment